Puisi Cintaku Sobek

Saat secarik kertas menemani kata Cinta Saat goresan tinta bersemangat menyemainya Saat cinta seolah terdampar di pinggiran Hati Saat manusia ini tersenyum menyambut lesung pipinya Bukan tiba-tiba si penulis jadi cinta Proses gunung berapi meletus pun tidak sekali...